Assalamualaikum wr.wb
Sering kali jika melakukan input data secara sadar ataupun tidak sadar terkadang kita melakukan beberapa kesalahan seperti input data ganda sebagai contoh misalnya kita akan input data NIK (Nokor Induk Karyawan) dimana data NIK ini tidak boleh sama antara satu karyawan dengan karyawan yang lainya.
Untuk mengatasi hal tersebut saya akan share code untuk validasi agar tidak terjadi duplicate data
Pertama buatlah fungsi seperti dibawah ini
Public Function DupValue(ByVal sTarget As String, sColom As String, _
sSheet As String) As Boolean
On Error GoTo ErrDupValue
Dim LR As Long
Dim myMatch As Long
Dim iTemp As Integer
DupValue = True
LR = ThisWorkbook.Sheets(sSheet).Range(sColom & Rows.Count).End(xlUp).Row
iTemp = Application.WorksheetFunction.CountIf(ThisWorkbook.Sheets(sSheet)._
Range(sColom & "2:" & sColom & LR), sTarget)
If iTemp > 0 Then
myMatch = Application.WorksheetFunction.Match(sTarget, _
ThisWorkbook.Sheets(sSheet).Range(sColom & "2:" & sColom & LR), 0)
If myMatch > 0 Then
MsgBox "Data sudah pernah di Input Adress: " & sColom & _
myMatch + 1, vbOKOnly + vbInformation, "Data Ganda"
DupValue = False
End If
End If
Exit Function
ErrDupValue:
MsgBox Err.Number & " " & Err.Description, vbCritical, "Peringatan"
DupValue = False
End Function
Cara Penggunaanya:
If DupValue(Me.txtNoBukti.Value, "A", "Sheet1") = True Then
..........................
...........................
End If
Bagus Swara
Blog ini ane buat dengan tujuan sabagai E-Book electronic jadi siapa saja yang membutuhan artikel yang ada di blog ini silakan di digunkan, semoga apa yang ane sajikan dapat bermanfaat bagi ente semua....Read More
Post a Comment
Silahkan dishare dan tinggalkan komentar untuk kemajuan blog ini.
Terima kasih atas komentarnya brada.....!