TIPS MENGGUNAKAN OPERA MINI 5

Posted by Bagus Swara On 11:16 AM

Trik operamini

Bagi temen-temen pasti sudah gak asing lagi dengan aplikasi yang bernama operamini yaitu aplikasi yang digunakan untuk browsing atau berinternet, mungkin bagi anda yang baru menggunakan operamini belum mengetahui trik-trik menggunakan operamini 5 berikut adalah triknya:

  1. Melakukan copy-paste
    • Pencet angka 1, lalu pilih “Select Text“
    • Arahkan kursor ke awal tulisan yang ingin dikopi. Lalu, klik “ Start“, arahkan hingga batasan mana tulisan tersebut akan dikopi. Kalau sudah, klik “ Use“, lalu “Copy“.
    • Buka tab baru dengan cara klik tombol * (bintang) dan arah atas secara berurutan. Lalu tempelkan hasil kopian tadi ke kotak isian alamat web yang letaknya di pojok kiri atas. Caranya, arahkan kursor ke kotak tersebut, lalu pencet “ Edit“. Hapus tulisan www., lalu klik “Options“, pilih“paste“. Hasil kopian sudah muncul di kotak isian alamat web!!!
    • Berikutnya, klik “options” lagi, pilih “Fullscreen Edit“. Gunakan fitur copy-paste untuk kopas bawaan hape.
  2. Menambah search engine
    Masuk ke suatu halaman web semisal 4shared.com. Arahkan kursor pada box search, tekan angka 1 dan pilih ‘Add Search Engine’, selanjutnya Anda bisa mengakses Search engine tersebut melalui shortcut # 2
  3. Menguabah speed dial
    Tekan angka 1, pilih Edit. Jika masih kosong yang muncul adalah Add. Anda bisa memasukkan alamat baru atau memilih dari bookmark yang sudah ada. Atau dapat dengan menekan lama speeddial tersebut, maka akan muncul menu seperti diatas.
  4. Shortcut operamini
    • #1 Memasukkan alamat web
    • #2 Search/pencarian dengan Google
    • #3 Mencari kalimat dalam sebuah halaman
    • #4 Menuju halaman depan Opera Mini ( Halaman speeddial)
    • #5 Menuju bookmark maupun untuk menambah bookmark. Dibagian bookmark juga terdapat menu RSS.
    • #6 History/Daftar alamat web yang sudah dikunjungi.
    • #7 Menuju menu Download
    • #8 Setting/Pengaturan
    • #9 Menyimpan halaman dan membuka hasil
      simpanan halaman. Halaman yang disimpan
      dengan Opera Mini 4.2 tidak bisa dibuka dengan
      Opera Mini 5 dan sebaliknya.
    • #0 Reload Halaman
    • ## Forward/Maju ke sebuah halaman
    • *1 sampai dengan *9 adalah shortcut ke halaman
      web yang sudah disimpan di speeddial.
    • *# Membuat tampilan menjadi landscape
    • ** Fullscreen
    • *↑ Bintang dan tombol keypad/joystik keatas
      untuk membuat tab baru
    • *↓ Bintang dan tombol keypad/joystik kebawah
      untuk menutup tab
    • *← Bintang dan tombol keypad/joystik kiri untuk
      pindah tab kesebelah kiri
    • *→ Bintang dan tombol keypad/joystik kanan
      untuk pindah tab sebelah kanan.
  5. Navigasi dengan tombol angka
    • Angka 2 scroll keatas
    • Angka 8 scroll kebawah
    • Angka 4 geser ke kiri
    • Angka 7 geser kekanan
    • Angka 5 Zoom

Post a Comment

:)) ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} :)] ~x( :-t b-( :-L x( :-q =))

Silahkan dishare dan tinggalkan komentar untuk kemajuan blog ini.
Terima kasih atas komentarnya brada.....!

Bagus Swara

Blog ini ane buat dengan tujuan sabagai E-Book electronic jadi siapa saja yang membutuhan artikel yang ada di blog ini silakan di digunkan, semoga apa yang ane sajikan dapat bermanfaat bagi ente semua....Read More

Langganan

Masukan Email Ente:

Postingan terbaru

Koment Terbaru

Followers